Judul : Tips Merawat Anak Kucing Persia yang Masih Kecil
link : Tips Merawat Anak Kucing Persia yang Masih Kecil
Tips Merawat Anak Kucing Persia yang Masih Kecil
Perawatan Anak Kucing Persia - Melakukan perawatan pada anak kucing sangat berbeda dengan merawat kucing yang sudah dewasa atau sudah besar. Merawat anak kucing persia pun juga berbeda dengan merawat anak kucing kampung, anak kucing kampung lebih cenderung kuat daripada anak kucing persia. Jika diantara kaliana da yang memiliki anak kucing persia yang baru lahir maka mungkin kalian akan kesulitan dalam melakukan perawatan pada anak kucing persia tersebut.Merawat Anak Kucing Persia Sumber gambar : persian-cat.info |
Merawat anak kucing persia harus perhatian khusus, apa lagi jika merawat anak kucing yang tanpa induk. Ada beberapa cara tersendiri dalam merawat anak kucing persia. Tapi jika kamu merawat anak kucing persia ini dengan baik, tentu perkembangannya akan tumbuh dengan sehat.
Baca juga : Manfaat Menjemur Kucing Persia dan Cara Menjemur Kucing PersiaDibawah ini ada beberapa tips dalam merawat anak kucing persia, silahkan simak.
Tips Perawatan Anak Kucing Persia
- Menjaga Kesehatan Induk Kucing
- Memberikan Asupan Anak Kucing
Susu – Anak kucing persia umur 1-3 bulan biasanya masih menyusui kepada induknya. Namun jika kalian ingin memberikan susu kepada anak kucing tentu tidak masalah, cobalah memberikan susu formula khusus untuk anak kucing.
Air – Air yang diberikan pada anak kucing persia tentu harus bersih. Selain itu tempat air minum juga harus steril dan penempatannya cukup rendah supaya bisa dijangkau oleh kucing.
Makanan – Untuk makanan kucing persia yang masih anak-anak ada pilihan khusus. Perhatikan produk makan yang kamu beli, tentu kamu harus membeli yang kategori kitten.
- Memberikan Tempat yang Baik
- Berikan Vaksininasi
- Siapkan Fasilitas Pembantu
- Berikan Kasih Sayang
Dalam merawat anak kucing yang berumur 2-3 bulan memang punya kendala tersendiri dibanding kucing yang lain, namun saat memeliharanya dan melihat ia tumbuh kita dapat mendapatkan rasa senang tersendiri. Semoga artikel cara merawat anak kucing ini bisa bermanfaat untuk semuanya.
Demikianlah Artikel Tips Merawat Anak Kucing Persia yang Masih Kecil
Sekianlah artikel Tips Merawat Anak Kucing Persia yang Masih Kecil kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Tips Merawat Anak Kucing Persia yang Masih Kecil dengan alamat link https://cobaagccepot.blogspot.com/2016/12/tips-merawat-anak-kucing-persia-yang.html
0 Response to "Tips Merawat Anak Kucing Persia yang Masih Kecil"